Untag Semarang sebagai kampus nasionalis tak henti-hentinya melahirkan mahasiswa berprestasi dan berkompeten. Baru-baru ini, Bennet Valorie Laurent mahasiswa Teknik Kimia Fakultas Teknik telah dinobatkan sebagai juara favorit Denok Kenang Kota Semarang 2023.
- Hits: 85